TIME

Home » » INFORMASI IAR- KTA

INFORMASI IAR- KTA

Written By Unknown on Selasa, 07 Mei 2013 | 08.37.00


Dalam rangka menata administrasi  dan identifikasi pengguna spektrum frekuensi radio di Indonesia salah satu unsur untuk mempermudah kegiatan monitoring dan identifikasi stasiun pengguna adalah mengiidentifikasi  sbb

a. setiap IAR diberikan 1 (satu) tanda panggilan yang terdiri dari :
    1. susunan Prefix; dan
    2. susunan Suffix.

b. susunan Prefix merupakan kelompok huruf awal untuk menandai identitas negara (Y) 
    dan tingkat kecakapan amatir radio yang dinyatakan dengan huruf:
    1. YH untuk tingkat Pemula;
    2. YD atau YG untuk tingkat Siaga;
    3. YC atau YF untuk tingkat Penggalang;
    4. YB atau YE untuk tingkat Penegak;
        dan angka o (nol) - 9 (sembilan) yang menyatakan kode wilayah 

c. angka pada susunan prefix lebih dari 1 (satu) angka digunakan untuk IAR Khusus.
d. susunan Suffix sebagaimana dimaksud merupakan kelompok huruf akhir untuk menjelaskan pemilik
    IAR Stasiun Radio Amatir yang dinyatakan dengan 1 (satu) huruf dan paling banyak 4 (empat)  huruf dari abjad A - . Z, dengan ketentuan sebagai berikut :
    1. Suffix A - Z, ZA - ZZ,7N\ - ZZZ, ZAAA - ZZZZ  dialokasikan untuk IAR Khusus;
    2. Suffix QAA -QZZ (Q Code) tidak dialokasikan.
e. dilarang mengalokasikan suffix yang menyerupai :

Ada baiknya Semua Tingkatan organisasi untuk memuat secara terbuka data base yang dimiliki  agar supaya NP yang ganda antara satu dengan yang lainnya segera dilakukan perbaikan sebagai mana mestinya 
(sumber BAB II pasal 4 PERATUMN MENTERI KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA NOMOR: 33 /PER/M.KOMINFO/ OB/2009 TENTANG PENYELENGGARAAN AMATI R RADIO)

153 Lembar IAR & KTA Telah Tiba di ORDA SULSEL Pada Tanggal, 02 Mei 2013...(sumber YB8GB Orarida Sulsel)
       
link ke YB8ZA Station Induk ORARIDA 8 Sulsel on line
ORARI NEWS disini

Share this article :
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2013. OPTIMALISASI SUMBER DAYA - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger