TIME

Home » » PUSDIKHUB HAM FESTIVAL CIMAHI 27 - 28 APRIL 2013

PUSDIKHUB HAM FESTIVAL CIMAHI 27 - 28 APRIL 2013

Written By Unknown on Senin, 29 April 2013 | 12.56.00


Kota Cimahi adalah sebuah kota di Provinsi Jawa Barat, Indonesia. Kota ini terletak di antara Kabupaten Bandung dan Kabupaten Bandung Barat. Cimahi dahulu bagian dari Kabupaten Bandung, yang kemudian ditetapkan sebagai kota administratif pada tanggal 29 Januari 1976. Pada tanggal 21 Juni 2001, Cimahi ditetapkan sebagai kota otonom. 

Pusdikhub AD bersama ORARI LOKAL CIMAHI ORARIDA Jawa Barat  berada di kota ini pada 27 - 28 April 2013 menyelenggaran kegiatan HAMFESTIVAL dengan rangkaian kegiatan lomba, hiburan bazar dan rangkaian kegiatan amatir radio lainnya cukup ramai dan meriah dikunjungi oleh anggota amatir radio dan masyarakat untuk menyaksikan rangkaian kegiatan ORARI LOKAL CIMAHI - ORARIDA jabar bersama PUDIKHUB AD
Kota Cimahi mendapat julukan sebagai "Kota Tentara" karena di kota ini banyak pusat pendidikan untuk tentara,belum lagi markas-markas tentara yang  jumlahnya pun cukup banyak, ditambah asrama militer yang jumlahnya sangat banyak

Mungkin karena itulah, kota Cimahi juga mendapat julukan "Kota Hijau", sesuai dengan warna seragam yang digunakan tentara khususnya dari angkatan darat (TNI-AD). 

Tidak heran kalau  peserta lomba mendapatkan fasilitas tentara termasuk seragam lomba yang di kenakan para peserta di dominasi dengan loreng tentara dengan simbol2 oraganisai ORARI menunjukkan bahwa tentara telah menyatu dengan organisasi ORARI Kegiatan ini memberikan nilai positip kemanunggalan ABRI dan RAKYAT dalam segala aspek apalagi seperti kita ketahui ORARI adalah cadangan komunikasi Nasional dalam rangka bela negara termasuk dalam tanggap darurat bencana  hal ini patut ditiru oleh teman2 lain dalam rangka menggiatkan aktifitas latih diri dan eksperimen anggota Amatir radio serta event ORARI lainnya karena siswa2 dari Pusdikhub memilikin keterampilan yang sama dengan aktifitas hobbi bagi anggota amatir radio


YB8BHV/7, YD7BDS, YC7JO, YB7BAE, YC7ERR.,YD7BGV,YB7BIM
 






 








Share this article :
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2013. OPTIMALISASI SUMBER DAYA - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger